Compress CSS agar blog tidak berat



Oke Kita mulai aja ya????
Ada banyak cara agar blog kita tidak berat. Tapi ada 1 cara yang menurut saya paling ampuh.


1. Kompress Kode CSS anda
tips ini saya rasa sebagai tips yang sangat manjur, apalagi jika anda banyak menggunakan CSS, pasti blog anda langsung cepat secepat valentino rossi. hehehehe...
Lha gimana cara kompressnya???

  • Login ke blogger
  • Masuk ke Tata letak
  • Masuk ke Edit HTML
  • centang kotak Expand Template Widget
  • Jangan lupa back up dulu template anda
  • Copy semua kode setelah kode <b:skin><![CDATA[/* dan sebelum kode ]]></b:skin> ke dalam notepad
  • Masuk ke alamat: http://www.csscompressor.com/
  • Dan letakan Kode yang kamu copy tadi di kotak yang telah disediakan
  • Klik Compress
  • Lalu setelah menunggu, kode yang sudah di kompress tadi keluar
  • Masukan Kode Yang sudah kompress tadi, setelah kode <b:skin><![CDATA[/* dan sebelum kode ]]></b:skin>
  • Simpan Template anda, dan ukur kecepatan blog anda di sini: http://www.iwebtool.com/speed_test
Previous
Next Post »

1 comments:

Write comments
Anonymous
AUTHOR
May 7, 2012 at 2:59 PM delete

tp kok blog nte beratgan wkkwkwkwkwk

Reply
avatar